Home / Mataraman

Kamis, 12 September 2019 - 21:00 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Gontor Polsek Mlarak Ponorogo Sambangi Posyandu

KANALPONOROGO.COM- Mlarak Keakraban bersama warga terus dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Gontor Polsek Mlarak Polres Ponorogo Polda Jawa Timur , Aipda Agus Bowo Cahyono dengan warga binaannya, kali ini Bhabinkamtibmas sambangi kegiatan Posyandu yang bertempat di Dukuh II Desa Gontor Kecamatan Mlarak Kabupaten Ponorogo, Kamis (12/9/2019).

Dalam sambangnya, selain memberi semangat kepada para kader posyandu, Aipda Agus B.C juga mengajak ibu-ibu dan anak-anak rutin ke posyandu agar mengetahui tumbuh kembangnya.

Menurut Aipda Agus B.C, dengan keaktifan masyarakat sebagai peserta posyandu, selain update informasi soal kesehatan balita, juga informasi mengenai kesehatan ibu dan wanita hamil.Disaat bersamaan, tidak lupa Aipda Agus B.C meberikan Himbauan dan Penyuluhan agar Ibu Ibu tetap semangat Ikut Posyandu dan Selalu memperhatikan Pekembangan dan kesehatan anak yang masih usia balita serta selalu memberikan makanan yang banyak mengandung gizi agar kedepan anak tumbuh sehat.

Baca Juga :  Patroli Dialogis Ka SPK III Polsek Pulung Sambangi Rumah Dan Komplek Pertokoan

Kapolsek Mlarak AKP Sudaroini, SH mengapresiasi, kegiatan dilakukan bhabinkamtibmas.

Apalagi dengan keberadaan bhabinkamtibas sekaligus memberikan Himbauan, menambah antusias warga sehingga tercipta keinginan bersama-sama mendukung kegiatan posyandu untuk masa depan bangsa

Baca Juga :  KANIT BINMAS POLSEK SAMBIT BINLUH BAHAYA FAHAM RADIKALISME DAN TERORISME DI DESA BESUKI KEC SAMBIT

“Ikut mengajak masyarakat posyandu kan sama saja mendukung masa depan bangsa. Kalau balita sehat sebagai generasi penerus kan akan maju bangsa kita,” ujar Kapolsek.

Apalagi keberadaan bhabinkamtibmas selain berperan menjaga kamtibmas, juga sebagai motivator kegiatan desa.

Selain menjaga kamtibmas polri juga sering terjun memberi motivasi kemasyarakat.

“Masyarakat bangga, karena polri hadir sebagai pemelihara kamtibmas sekaligus motivator kegiatan di desa,” jelasnya.

Penulis : A.hand

Share :

Baca Juga

Mataraman

Diterjang Longsor, Rumah Warga Ngrayun Rusak Berat

Mataraman

Polsek Ponorogo Terima Kunjungan Silaturahmi Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Ponorogo

Mataraman

KAPOLSEK BALONG GAET 94,2 FM RADIO GEMA SURYA. SOSIALISASIKAN  RADIKALISME

Mataraman

Tanah Longsor Desa Pangkal Kecamatan Sawoo 1 Korban Jiwa

Mataraman

Bhayangkari Ranting Bungkal beri santunan anak Yatim dalam rangka Maulid Nabi

Mataraman

Tingkatkan Kedisiplinan Anggota, Unit Provost Polsek Babadan Gelar Ops Gaktibplin Secara Rutin

Mataraman

Tingkatkan Koordinasi, Wakapolsek Pulung Hadiri Pertemuan Lintas Sektor Bidang Kesehatan

Ngawi

Banjir Dan Longsor terjang wisata Kebun Teh Jamus