Home / Uncategorized

Sabtu, 20 Mei 2023 - 09:45 WIB - Editor : Redaksi

Polsek Sawoo Kenalkan Polisi RW Pada Warganya

PONOROGO – Polsek sawoo Polres Ponorogo Polda Jatim memperkenalkan Polisi Rw pada masyarakat desa Temon Kec Sawoo Kab Ponorogo pada saat JUMAT Curhat dan di pimpin langsung Kapolsek Sawoo AKP Joko suseno dan di dampingi para kanit serta perangkat desa Temon Kec Sawoo Jumat ( 19/5).

Kapolsek Sawoo mengatakan program ini akan segera di laksanakan oleh POLRI dalam waktu dekat.
Kehadiran Polisi RW di harapkan bisa menampung permasalahan yang ada di tingkat RW serta bersama dengan elemen masyarakat mampu bersama sama menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif.

Baca Juga :  Anggota Kodim 0802/Ponorogo Latih PBB Santriwati, Wakakurikulum MA Ponpes Darul Huda Mayak Beri Apresiasi

Pelaksanaan Polisi RW tinggal menunggu waktu saja , dalam waktu dekat akan segera terlaksana dan segera menjalankan tugas di lingkungan Rw supaya segera mengenali lingkungan dan mengetahui perkembangan atau permasalahan yang ada di masyarakat.

Baca Juga :  Beri Jam Komandan, Dandim Ponorogo Ajak Anggota Jaga Nama Baik Satuan

Kapolsek mengatakan kami berharap polisi Rw bisa membantu menumbuhkan rasa aman dan nyaman , Dalam pelaksanaan tugasnya polisi RW dikoordinir oleh Bhabinkamtibmas yang ada di desa itu dan membantu menyelesaikan permasalahan yang ada di lingkungan RW agar tercipta rasa aman dan nyaman ” pungkasnya

 

HUMAS

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Kunjungan Kerja Ke Koramil Jajaran, Dandim 0802/Ponorogo Berikan Bansos Kepada Warga Kurang Mampu

Uncategorized

Kerja Bakti, Anggota Koramil Jenangan Buat Talut Bersama Warga

Uncategorized

Dandim Ponorogo Buka Kegiatan Pembinaan Kesiapan Aparat Kewilayahan dan Kemampuan Teritorial TW. II Th. 2020

Uncategorized

Peringati Hari Bumi dengan Tanam Pohon

Uncategorized

Kodim 0802/Ponorogo Bersama Instansi Terkait Terus Bersinergi Berantas covid-19

Lifetrend

Ikasmaza Go Green, Hijaukan Bumi Reyog

Uncategorized

Polsek Somoroto Melaksanakan Dialogis Kepada Santri Di Ponpes Darul Fikri

Uncategorized

Wujudkan Generasi Emas 2045, Polres Pelabuhan Tanjungperak Sosialisasi Penguatan Karakter di 11 Sekolah