Home / Uncategorized

Minggu, 2 Februari 2020 - 15:41 WIB - Editor : Redaksi

Sadar Akan Pentingnya Kebersihan Lingkungan, Babinsa Koramil 0802/04 Siman Bersama Masyarakat Bersihkan Kanan Kiri Jalan

Serka Nuryadi, bersama masyarakat di wilayah binaan Dusun Tumang Kidul melaksanakan karya bakti pembersihan lingkungan sepanjang jalan Dusun Tumang Kidul, Desa Pijeran, Kecamatan Siman, Kabupaten Ponorogo, Minggu (02/02/2020).

KANALPONOROGO.COM- Ponprogo,- Serka Nuryadi, Babinsa Desa Pijeran hari ini bersama masyarakat di wilayah binaan Dusun Tumang Kidul melaksanakan karya bakti pembersihan lingkungan di kanan dan kiri sepanjang jalan Dusun Tumang Kidul, Desa Pijeran, Kecamatan Siman, Kabupaten Ponorogo, Minggu (02/02/2020).

” Kami semua sadar bahwa menjaga kebersihan, terutama di lingkungan tempat kita tinggal itu sangatlah penting, ” kata Serka Nuryadi.

Baca Juga :  Kapolres Ponorogo Hadiri Majelis Dzikrul Ghofilin Malam Selasa Pahing Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke 77 Tahun 2023

Dijelaskan oleh Babinsa Desa Pijeran bahwa dengan terus menjaga dan meningkatkan agar lingkungan tetap bersih adalah perbuatan terpuji.

” Ikut aktif dalam pembersihan lingkungan, seperti yang dilakukan warga Dusun Tumang Kidul ini, merupakan kegiatan terpuji karena secara tidak langsung sudah ikut mewujudkan kehidupan yang aman, bersih, sejuk dan sehat di lingkungan tersebut, ” jelasnya.

Baca Juga :  Selalu Siap Bantu Warga, Babinsa Kodim 0802/Ponorogo Ikut Kerja Bakti Buat Saluran Air 

Baik Serka Nuryadi maupun warga Dusun Tumang Kidul semua tampak kompak dan penuh kebersamaan dalam melakukan karya bakti membersihan kanan dan kiri sepanjang jalan Dusun Tumang Kidul sehingga kondisi jalan tampak bersih, rapi dan indah.(MdC0802)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sat PJR Polda Jatim Berhasil Ungkap Penyalahgunaan Narkoba, Dua Sopir Truk Diamankan

Uncategorized

Komsos Ditengah Pandemi Covid-19, Babinsa Koramil 0802/ Babadan Berikan Motivasi Kelompok Budidaya Jamur Tiram

Uncategorized

Berikan Rasa Aman Pemudik, Polres Jember Bentuk Tim Kalong

Uncategorized

Anggota Kodim 0802/Ponorogo Bantu Renovasi Rumah Warga Desa Binaan

Uncategorized

Kerja Bakti, Babinsa Kodim 0802/Ponorogo Bantu Warga Bangun Talud

Uncategorized

Babinsa Kodim 0802/Ponorogo Tingkatkan Gotong Royong Melalui Kerja Bakti

Uncategorized

Idul Adha 1441 Hijriyah, Kodim 0802/Ponorogo Laksanakan Penyembelihan Hewan Kurban

Uncategorized

Liga Santri Piala KSAD 2022, Kodim 0802/Ponorogo Terus Seleksi Tim Terbaik