Home / Headline

Selasa, 2 Februari 2021 - 09:24 WIB - Editor : redaksi

Hujan lebat, akibakan rumah warga tertimpa tanah longsor

KANALPONOROGO.COM-Hujan deras yang. mengguyur wilayah kecamatan Ngrayun pada hari mengakibatkan salah satu rumah tertimbun tanah longsor.(02/21)

Pemilik Rumah Sugeng widayat, 41 th, pekerjaan tani alamat RT 02/04 Dusun Gamping Desa Selur, Kec. Ngrayun mengatakan, ketika hujan lebat waktu itu sangat cepat tiba tiba air dari bah mengalir dari tebing sebelah rumah dan tebing ambrol lumpur masuk memasuki ke halaman rumah.

Baca Juga :  Ops Yustisi di Ponorogo, 25 Warga Tidak Memakai Masker Diberikan Sanksi Oleh Petugas

Kapolsek Ngrayun Akp Suroso, Sh yang berada dilokasi kejadian ketika dihubungi awak media mengatakan, membenarkan telah terjadi tanah longsor yang menimpa salah saru rumah penduduk, saat ini petugas Polsek Ngrayun bersama Tagana desa Selur, sedang melaksanakan kerja bakti menyingkirkan bekas tanah longsor dibantu dgn masyarakat sekitar, sedangkan kerugian materiil berkisar delapan jutaan, sedangkan korban jiwa tidak ada.

Baca Juga :  Polres Ponorogo tingkatkan giat patroli malam, ciptakan situasi Ponorogo yang kondusif

Ia menambahkan diharapkan bagi masyarakat yg bermukim di daerah dgn kemiringan tertentu apabila hujan turun dgn tempo lama, agar waspada dan berhati hati, imbuhnya[priy]

Share :

Baca Juga

Headline

Laka Lantas sepeda motor Honda Beat Lawan truk Isuzu

Headline

Libur Isra’ Miraj,Tim Pamor Keris Polres Pasuruan Kota Gencarkan Patroli Prokes

Headline

Polresta Mojokerto Salurkan Bansos untuk Pekerja Seni dan Pelaku Industri Kreatif

Headline

Forkopimda Jatim Mengecek Vaksinasi komunitas kampus di ITS dan Unesa

Headline

Motor Beradu 1 Meninggal Dunia Di Jenangan

Headline

Antisipasi Penyalahgunaan Pupuk Subsidi, Polresta Malang Kota bersama Pemkot Inspeksi Kios Pertanian

Headline

Polisi Berhasil Amankan Ratusan Botol Miras Jenis Arak di Situbondo

Headline

Sambut Ramadhan Polda Jatim Gandeng LSM Gapura dan Ulama Gelar Istighosah di Pamekasan