Home / Kanal Jawa Timur

Rabu, 14 Februari 2024 - 13:36 WIB - Editor : Redaksi

Polsek Sukorejo Melaksanakan Pengamanan dan Pengawalan Pendistribusian Kotak Suara Pemilu 2024

PONOROGO, Anggota Polsek Sukorejo melaksanakan pengamanan dan pengawalan pendistribusian kotak suara Pemilu 2024 dari gudang PPK Sukorejo ke gudang PPS se-Kecamatan Sukorejo, Selasa (13/2/2024) pukul 09.00 wib.

Hadir dalam giat tersebut Forkopimcam Sukorejo, Ketua PPK Sukorejo beserta komisioner, Ketua Panwascam beserta komisioner, Kasi Tapem Kecamatan Sukorejo, PPS dan PKD se-Kecamatan Sukorejo.

Kapolsek Sukorejo Iptu Catur Juli Hernawan S.H, M.H mengatakan bahwa
pengamanan dan pengawalan yang dilaksanakan bertujuan agar pendistribusian logistik Pemilu 2024 di Kecamatan Sukorejo berjalan lancar dan kondusif.

Baca Juga :  Kapolda Jatim Bersama Ribuan Pesepeda dari 17 Negara Ikuti Bromo KOM X 2024

“Kotak Suara yang didistribusikan dari Gudang PPK Sukorejo ke Gudang PPS total sebanyak 830 kotak dengan perincian PPWP 166 kotak, DPD 166 kotak, DPR RI 166 Kotak, DPRD Prov 166 kotak, DPRD Kabupaten 166 kotak, Bilik Suara 664 buah, logistik lain diluar kotak suara 166 paket, “papar Iptu Catur.

Baca Juga :  Gencar Sosialisasi Polsek Slahung dan Forpimka Kita Selamatkan Anak Anak Dari Bahaya Narkoba

Lebih lanjut Iptu Catur menambahkan, dalam pengamanan dan pengawalan ini melibatkan personil dari Polsek Sukorejo dan Koramil Sukorejo bersama instansi terkait.

“Pendistribusian mengunakan kendaraan truk dikawal melibatkan personil Polri 26 personil, TNI 8 personil, PPK 5 orang,  PPS 18 orang, Panwascam 3 orang, PKD 18.l orang. Selama kegiatan berlangsung situasi dalam keadaan aman, lancar dan terkendali, “pungkasnya.

(humas)

Share :

Baca Juga

Kanal Jawa Timur

Polsek Jambon Melaksanakan Pengamanan Santunan Anak Yatim Oleh MWCNU Kec. Jambon

Kanal Jawa Timur

Tampung Keluh Kesah Warganya Kapolsek Sampung Laksanakan Curhat Kamtibmas Di Desa Pohijo

Kanal Jawa Timur

Kapolsek Sambit Bersama Forpimka Hadiri Penyerahan Sertifikat UKM Di Desa Bedingin

Kanal Jawa Timur

Kapolres Situbondo Kembali Tekankan Netralitas ASN dan Personel Polri dalam Pemilu

Kanal Jawa Timur

Bhabinkamtibmas Polsek Slahung Berikan Pesan Kamtibmas Saat Menjadi Inspektur Upacara

Kanal Jawa Timur

Kurang dari 24 jam Polisi Berhasil Amankan Tersangka Penusukan di Pamekasan

Kanal Jawa Timur

Deklarasi Pemilu Damai 2024 Polres Lamongan Pastikan Wilayah Lamongan Aman Kondusif

Kanal Jawa Timur

Paska Honda Brio Terbakar, Ini Himbauan Kasat Lantas Polres Ponorogo Bagi Pemudik