Home / Kanal Jawa Timur

Selasa, 16 April 2024 - 10:52 WIB - Editor : Redaksi

Polsek Ponorogo Melaksanakan Pemasangan Banner Penerimaan Bintara Polri 2024

PONOROGO, Anggota Polsek Ponorogo melaksanakan pemasangan banner Penerimaan Bintara Polri 2024 di depan Mapolsek Ponorogo, Senin (15/4/2024) pukul 17.00 wib.

Kapolsek Ponorogo Iptu Moh. Mustofa Sahid S.H mengatakan, pemasangan banner ini bertujuan untuk memberikan informasi tentang penerimaan Bintara Polri 2024 kepada masyarakat, yang berkeinginan putra putrinya menjadi anggota Polri.

Baca Juga :  Polsek Somoroto Melaksanakan Patroli Kewilayahan Antisipasi Gangguan Harkamtibmas Jelang Pemilu 2024

“Ukuran banner panjang 4 meter dan lebar 1 meter yang dipasang di depan Mako Polsek Ponorogo, “kata Iptu Moh. Mustofa Sahid.

Iptu Moh. Mustofa Sahid menambahkan, pemasangan banner ini juga sebagai himbauan atau sosialisasi tentang pendaftaran Bintara Polri 2024 kepada masyarakat.

Baca Juga :  Jelang Lebaran Polres Bangkalan Berhasil Amankan Ribuan Petasan dan 2 Kwintal Bubuk Mercon

“Untuk itu, bagi masyarakat yang berminat putra putrinya masuk menjadi anggota Polri agar mempersiapkan diri, baik mental maupun fisik. Dan pendaftarannya secara gratis, “pungkasnya.

 

(humas)

Share :

Baca Juga

Kanal Jawa Timur

Tak Bosan Polsek Slahung Berikan Himbauan Untuk Tidak Terbangkan Balon Udara dan Bermain Petasan

Kanal Jawa Timur

Jelang Lebaran Polres Tuban Cek SPBU dan SPPBE Pastikan Stok Aman

Kanal Jawa Timur

Gedung Sekolah Terbakar, Anggota Kodim 0802/Ponorogo Bersama Instansi Terkait Gotong Royong Bersihkan Puing – Puing Sisa Kebakaran

Kanal Jawa Timur

Polsek Ponorogo Melaksanakan Pengamanan Pendistribusian Cadangan Pangan Pemerintah

Kanal Jawa Timur

Polres Tanjungperak Amankan Oknum Driver Ojol Diduga Melakukan Pelecehan Seksual

Kanal Jawa Timur

Polisi Berhasil Ungkap Modus Penipuan Dealer Mirip Skema Segitiga di Kota Probolinggo

Kanal Jawa Timur

Harkamtibmas Jelang Pemilu 2024, Polres Mojokerto Kota Patroli Skala Besar

Kanal Jawa Timur

Kinerja Dinilai Baik, Satgas Mafia Tanah Polda Jatim Raih Penghargaan Menteri ATR/BPN