Home / Kanal Jawa Timur

Selasa, 30 April 2024 - 15:41 WIB - Editor : Redaksi

Wujudkan Harkamtibmas Kondusif, Polsek Somoroto Melaksanakan Patroli Presisi Kewilayahan

PONOROGO, Anggota Polsek Somoroto melaksanakan Patroli Presisi kewilayahan ke desa desa dalam rangka Harkamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polsek Somoroto, Selasa (30/4/2024) pukul 09.45 wib.

Kapolsek Sumoroto Kompol Haryo Kusbintoro S.H, M.H mengatakan bahwa dalam patroli presisi tersebut mengambil rute yakni Desa Kauman, Desa Somoroto, Desa Plosojenar, Desa Semanding, Desa Tosanan, Desa Nongkodono, Desa Ngrandu, Desa Sukosari, Desa Nglarangan, Desa Bringin, dan Desa Pengkol.

Baca Juga :  Kapolres Mojokerto Pantau Jalur Ekstrem Mojokerto - Batu di Operasi Ketupat Semeru 2024

“Dengan sasaran patroli Obyek vital seperti Perbankan, SPBU, perkantoran, warung kopi serta pemukiman warga, “jelas Kompol Haryo Kusbintoro.

Selain itu, lanjut Kompol Haryo Kusbintoro menuturkan, anggota Polsek Sumoroto juga melaksanakan patroli dialogis dengan menyampaikan pesan dan himbauan Kamtibmas kepada masyarakat.

Baca Juga :  Polsek Mlarak Melaksanakan Binluh Tentang Bahaya Narkoba, Kenakalan Remaja, Tertib Lalu Lintas Di SMPN 1 Mlarak

“Himbauan Kamtibmas kepada petugas Security Bank dan karyawan SPBU, yaitu agar meningkatkan kewaspadaan dan pengawasan, antisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas C3 serta mewaspadai aksi pencurian menjaga keamanan lingkungan masing masing, mengaktifkan giat ronda malam di Pos kamling guna antisipasi terhadap gangguan Kamtibmas dan tindak kejahatan lainnya, “pungkasnya.

(humas)

Share :

Baca Juga

Kanal Jawa Timur

Terjunkan Anggotanya Pelaksanaan Pengamanan Halal Bihalal IKS PI Ranting Badegan Berjalan Aman Kondusif

Kanal Jawa Timur

Polresta Malang Kota Berhasil Amankan Komplotan Curanmor, Tersangka Residivis Jaringan Antar Kota

Kanal Jawa Timur

Istimewa, Farewell Parade Tradisi Penyambutan dan Pelepasan Kapolres Ponorogo

Kanal Jawa Timur

Kadiv Humas Terima Kunjungan Kapuspen TNI, Sinergitas Kunci Lewati Tantangan

Kanal Jawa Timur

Polda Jatim Siapkan 3.393 Personel Untuk Pengamanan Piala Dunia U-17 di GBT

Kanal Jawa Timur

Kanal Jawa Timur

Kapolsek Jambon Bersama Forpimka Hadiri Halal Bihalal Keluarga Besar PGRI Cabang Jambon

Kanal Jawa Timur

Kodim 0802/Ponorogo Gelar Upacara Hari Bela Negara ke 75 Tahun 2023