Home / Headline

Selasa, 4 Juni 2024 - 14:18 WIB - Editor : Redaksi

Teguran Humanis Kepada Siswa Yang Tidak Menggunakan Helm Saat Berkendara Di Jalan Raya

Polsek Slahung- Di pimpin Kapolsek Slahung AKP Pitoyo.S.Sos.,M.H. Anggota Polsek Slahung melaksanakan selektif pagi di jalur ramai di waktu pagi hari,Selasa (04/06/24)

Di Samping melaksanakan pengaturan di jalan petugas juga memberikan teguran dan edukasi humanis bagi pengendara yang tidak mematuhi peraturan lalu lintas seperti tidak pakai Helm Standar Nasional Indonesia.

Baca Juga :  Polsek Sooko Polres Ponorogo Pamwal Pemakaman Prokes Jenazah Warga Dukuh Dalangan Sooko

Kapolsek Slahung mengimbau kepada pengendara agar tetap mematuhi peraturan lalu lintas salah satunya dengan memakai helm,
Pengendara yang terlihat tak menggunakan helm itu langsung diberhentikan laju sepeda motor dan berikan edukasi secara humanis serta di ingatkan untuk selalu mengenakan helm saat berkendara guna menjaga keselamatan selama berkendara.

Baca Juga :  Tabung Oksigen Diduga Palsu Yang Beredar di Tulungagung, Bukan Untuk Pasien Covid-19, Melainkan Ikan Hidup (Koi)

“Utamakan keselamatan terlebih dahulu demi menjaga keamanan maupun keselamatan diri dan orang sekitar”, Pungkasnya.

(hms slahung)

Share :

Baca Juga

Headline

Tim Pamor Keris Bagikan Masker Gratis di Pasar Hewan Trenggalek

Headline

Kapolsek Slahung Tinjau Vaksinasi Covid – 19 Anak Usia 6-11 Tahun

Headline

Momen Ortu Catar Akpol ke Udinus Semarang: Lihat Saja Sudah Senang

Headline

Kapolda Jatim Menjenguk Anggota Sabhara yang Terkena Lemparan Batu Saat Pengamanan Laga Persahabatan Persebaya Bertemu Persis Solo

Headline

Polisi Datang Serahkan Bantuan, Warga Pulung di Ponorogo Riang

Headline

BNPB dan Kemendagri Bahas Isu Kebencanaan Daerah

Headline

Sinergitas Polres Ngawi bersama TNI Salurkan Air Bersih untuk 700 Warga Cantel Pitu

Headline

Genjot Vaksinasi Di Jatim, Kapolda Jatim Cek Vaksinasi di Pasuruan