Home / Hukrim / News / Peristiwa

Sabtu, 17 Oktober 2015 - 08:34 WIB - Editor : redaksi

Congkel Kotak Amal, Pemuda Sukosari Dibui

KANALPONOROGO-Kepolisian Sektor (Polsek) Kota Ponorogo berhasil mengamankan MAJ (25) warga Dukuh Gelang, Desa Sukosari, Kecamatan Babadan, pelaku pencurian kotak amal di Masjid Al Dzajuli Jalan DI Pandjaitan, Kelurahan Purbosuman, Ponorogo, Jumat (16/10) malam.

“Setelah mendapatkan laporan warga, petugas langsung menuju TKP dan mengamankan pelaku,”ucap Kasubbag humas Polres Ponorogo AKP Haryadi.

Baca Juga :  Polres ponorogo gelar shalat Istisqo”

 Pelaku mengaku telah melakukan tindak kejahatan serupa diberbagai tempat diantaranya 4 kali melakukan pencurian kotak amal di Masjid NU Sultan Agung, dan sejumlah masjid di Madiun.

Dari tangan pelaku petugas berhasil mengamankan alat bukti 1 buah obeng dan sebuah gunting yang dipergunakan untuk melancarkan aksinya mencongkel kotak amal, uang hasil curian sebesar Rp.320.000,- , sepeda motor Yamaha Force One AE 3948 UB

Baca Juga :  Ribuan Seniman Ponorogo Turun Jalan, Kutuk Pembakaran Reyog

Atas perbuatanya tersebut, pelaku dijerat dengan pasal 363 KUHP dengan ancaman kurungan penjara paling lama 5 tahun.(wad/kanal-ponorogo).

Share :

Baca Juga

Militer

Sukamto Warga Desa Sooko : “Anggota TNI Memang Perkasa Namun Rendah Hati”

Hukrim

KPK Tahan 4 Tersangka Suap Opini WTP Kemendes Terpisah

Militer

Upacara Penyemayaman Pratu Galang Suryawan di Dusun Bibis

Mataraman

Polisi sampaikan pesan kamtibmas di tempat wisata “Gunung Kotak”

Militer

Apel Pagi, Danramil Sooko Ajak Anggota Terus Bina Komsos Dengan Masyarakat Lokasi TMMD

News

Nomor Urut 4, Ipong Yakin Akan Datang Dukungan dari Empat Penjuru Mata Angin

Hukrim

Rumah Dokter Dibobol, Sekotak Perhiasan Emas Raib

Militer

Serda Inal Terus Pompa Motivasi Anggotanya Dalam Melaksanakan Tugas