Home / Kanal Jawa Timur

Jumat, 22 Maret 2024 - 13:24 WIB - Editor : Redaksi

Tingkatkan Ketaqwaan Di Bulan Ramadhan, Anggota Polsek Ponorogo Mengikuti Pembinaan Mental Dan Rohani

PONOROGO, Tingkatkan Ketaqwaan di bulan Ramadhan, anggota Polsek Ponorogo mengikuti giat Pembinaan Rohani dan Mental di mushola Al Anwar Mapolsek Ponorogo, Jumat (22/3/2024) pukul 08.00 wib.

Hadir dalam kegiatan tersebut Kapolsek Ponorogo Iptu Moh. Mustofa Sahid S.H, Wakapolsek Ponorogo Iptu Indra Yuana Sakti SH,MH, Ustad Ipda Toni girindra, seluruh Kanit dan anggota Polsek Ponorogo.

Kapolsek Ponorogo Iptu Moh. Mustofa Sahid S.H mengatakan bahwa, tujuan kegiatan pembinaan mental dan rohani yaitu meningkatkan karakter anggota Polri menjadi lebih humanis dan juga meningkatkan kualitas keimanan serta ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Baca Juga :  Ditinggal Kerja, Motor Di Area Parkir RSUD dr Hardjono Raib

“Pada Pembinaan mental dan rohani kali ini tausiah disampaikan Ustad Ipda Toni Girindra dengan tema 3 tahapan bulan suci Ramadhan, “kata Iptu Moh. Mustofa Sahid.

Baca Juga :  Safari Ramadhan ke Jajaran, Kapolrestabes Surabaya Beri Taliasih untuk Anak Yatim

Lebih lanjut Iptu Moh. Mustofa Sahid menambahkan, kegiatan Pembinaan mental dan rohani juga sebagai sarana untuk mempererat hubungan silahturahmi antar anggota di lingkungan Polsek Ponorogo.

“Kita juga berharap dengan pembinaan mental dan rohani dapat membangun mental yang kuat serta menanamkan nilai-nilai kejujuran dan integritas kepada seluruh anggota, terutama dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, “tutupnya.

(humas)

Share :

Baca Juga

Kanal Jawa Timur

Polsek Jambon Melaksanakan Pengamanan Penyaluran BLT El Nino 2023 Kepada Masyarakat

Kanal Jawa Timur

Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadhan, Kapolres Sumenep Cek Gudang Bulog

Kanal Jawa Timur

Polisi Berhasil Amankan Tersangka Pengedar Pil Koplo di Surabaya

Kanal Jawa Timur

Kapolsek Bungkal Bersama Forpimka Hadiri Safari Ramadhan 1445 H Di Desa Kwajon

Kanal Jawa Timur

Polsek Sumoroto Melaksanakan Pengamanan Bedah rumah Warga Tidak Layak Huni Di Desa Nongkodono

Kanal Jawa Timur

Resmikan Sumur Bor di Yogyakarta, Kapolri: Kita Harapkan Bermanfaat untuk Masyarakat

Kanal Jawa Timur

Colling System, Kapolres Tanjung Perak Silaturahmi ke PD Muhammadiyah Kota Surabaya

Kanal Jawa Timur

Tahun Politik,  Dandim 0802/Ponorogo Tegas :  Netralitas TNI Harga Mati