Home / Kanal Jawa Timur

Senin, 25 Maret 2024 - 13:27 WIB - Editor : Redaksi

Anggota Polsek Pulung Melaksanakan Pengamanan Pembagian Zakat dan Santunan Kepada Yatim Piatu di Desa Sidoharjo

PONOROGO, Anggota Polsek Pulung melaksanakan pengamanan kegiatan pembagian zakat dan santunan kepada yatim piatu di Desa Sidoharjo, Minggu (24/3/2024) pukul 16.00 wib.

Kapolsek Pulung AKP Mujiono S.H mengatakan bahwa, pengamanan yang dilaksanakan ini bertujuan untuk memberikan keamanan, ketertiban dan kelancaran kegiatan pembagian zakat dan santunan kepada yatim piatu di Desa Sidoharjo.

Baca Juga :  Gandeng Forpimka dan MUI, Kapolsek Slahung Laksanakan Safari Ramadhan Berikan Himbauan Khamtibmas

“Kegiatan ini juga dalam rangka buka bersama dan silahturahmi antar Forpimka, instansi terkait dan masyarakat di Desa Sidoharjo Kecamatan Pulung, “ujar AKP Mujiono.

Baca Juga :  Pameran dan Kontes Bonsai, Warnai Peringatan HUT ke  78 TNI Tahun 2023  Kodim 0802/Ponorogo

AKP Mujiono menambahkan, pengamanan yang dilaksanakan ini juga salah satu tugas Polsek Pulung dalam memberikan pelayanan keamanan kegiatan kemasyarakatan.

“Selama pelaksanaan kegiatan tersebut berlangsung, berjalan aman, lancar kondusif serta terkendali, “pungkasnya.

(humas)

Share :

Baca Juga

Kanal Jawa Timur

Cegah Peredaran Narkoba, Polres Pelabuhan Tanjungperak Gelar Sosialisasi di Sekolah

Kanal Jawa Timur

Sinergitas TNI Polri Pelihara Kamtibmas Jelang Hari raya Idul Fitri 1445 H di Kabupaten Ponorogo

Kanal Jawa Timur

Buka Puasa Bersama Jurnalis, Polres Trenggalek Paparkan Peran Strategis Media dan Warganet

Kanal Jawa Timur

Polres Situbondo Berhasil Ungkap Judi Togel Tersangka Pengecer Diamankan

Kanal Jawa Timur

Anggota Polsek Balong Melaksanakan Patroli Dan Himbauan Kamtibmas

Kanal Jawa Timur

Kapolsek Pulung Buka Secara Simbolis pembukaan Turnamen Bola Voli GVC Cup I Di Desa Patik

Kanal Jawa Timur

Polda Jatim Minta Pemerintah Daerah Anggarkan Palang Pintu Perlintasan Kereta Api

Kanal Jawa Timur

Kapolsek Ponorogo Jadi Pembina Apel Di SMAN 2 Ponorogo Berikan Pesan Kamtibmas