Home / Kanal Jawa Timur

Jumat, 19 April 2024 - 12:44 WIB - Editor : Redaksi

Berangkatkan 110 Peserta Balik Mudik Gratis Polres Ponorogo Siapkan Tiga Bus Premium

 

 

PONOROGO, Waka Polres Ponorogo Kompol Ryan Wira Raja Pratama S.I.K memberangkatkan balik mudik gratis sekitar 110 orang pemudik dengan menggunakan tiga buah Bus Premium Po Narendra tujuan Jakarta di depan Paseban alun alun, Kamis (18/4/2024) pukul 09.00 wib.

“Balik mudik gratis ini merupakan progam dari Polres Ponorogo dalam membantu masyarakat yang kembali ke tempat kerja usai mudik di kampung halaman. Hari ini diberangkatkan 110 orang pemudik dengan menggunakan tiga buah Bus Narendra kelas VIP tujuan Jakarta, “kata Waka Polres Ponorogo Kompol Ryan.

Baca Juga :  Pastikan Kesiapan Pemilu 2024, Kapolres Situbondo bersama Forkopimda Tinjau Gudang Logistik KPU

Kompol Ryan menambahkan, progam balik mudik gratis ini salah satu upaya Polres Ponorogo dalam mengurangi volume kendaraan di jalan yang biasanya padat saat arus balik lebaran.

Baca Juga :  Ditemui Tim Ops NCS Polri, KH Nasaruddin Umar: Masjid Istiqlal Jadi Jembatan Pemersatu Bangsa

“Selanjutnya rombongan balik mudik gratis berangkat dengan Tujuan Terminal Poris Tangerang dan Pondok Pinang Jakarta Selatan dengan dikawal oleh patwal Polres Ponorogo sampai dengan gerbang tol Madiun. Semoga acara berjalan lancar dan para pemudik kembali dengan selamat di tempat kerjanya di Jakarta, “pungkasnya.

 

(humas)

Share :

Baca Juga

Kanal Jawa Timur

Beri Pembekalan Kepada Siswa Diktukba Polri, Ini Pesan Kapolda Jatim

Kanal Jawa Timur

Buka Tournament Jurnalistik Cup E-Sport, Kapolres Probolinggo Sebut Lomba Positif Bagi Kaum Milenial

Kanal Jawa Timur

Kapolsek Sukorejo Gencar Berikan Penyuluhan Bahaya Narkoba dan TPPO Di UPT BLK Desa Karanglo Lor

Kanal Jawa Timur

Kompak, Polisi bersama TNI dan Warga Bersihkan Lumpur Luapan Sungai Joho di Tulungagung

Kanal Jawa Timur

Gotong Royong, Anggota Kodim 0802/Ponorogo dan Warga Cor Tanggul Makam

Kanal Jawa Timur

Operasi Pekat Semeru 2024, Polda Jatim Berhasil Ungkap 2.500 Kasus

Kanal Jawa Timur

Dandim 0802/Ponorogo Hadiri Rapat Koordinasi Program TMMD ke 121 Tahun 2024

Kanal Jawa Timur

Satgas Pangan Polres Ponorogo bersama TPID Pantau Bahan Pangan Jelang Idul Fitri