Home / Kanal Jawa Timur

Kamis, 25 April 2024 - 10:51 WIB - Editor : Redaksi

Polsek Babadan Bersama Forpimka Melaksanakan Pertemuan dan Halal Bihalal FKPSB Kecamatan Babadan

PONOROGO, Polsek Babadan bersama Forpimka melaksanakan pertemuan dan halal bihalal Forum Komunikasi Pencak Silat dan Beladiri Kecamatan Babadan bertempat di Mapolsek Babadan, Selasa (22/4/2024) pukuk 19.30 wib.

Kapolsek Babadan AKP Hariyadi S.H, M.H mengatakan bahwa, kegiatan ini merupakan sarana silaturahmi mempererat jalinan komunikasi perguruan pencak silat dan beladiri yang tergabung dalam FKPSB Kecamatan Babadan.

Baca Juga :  Kompolnas: Kampanye Hari Pertama Berjalan Kondusif

“Di Bulan bulan Syawal ini masih nuansa idul fitri minal Aidin wal idzin, mohon maaf lahir dan batin. Babadan milik kita bersama mari kita jaga babadan yang kondusif, “kata AKP Hariyadi.

AKP Hariyadi menambahkan, pihaknya berharap FKPSB Kecamatan Babadan menjaga kekompakan dalam rangka menjaga dan memelihara Kamtibmas yang kondusif di wilayah Kecamatan Babadan.

Baca Juga :  Polres Jember Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Klinik Pratama Rawat Jalan

“Terciptanya situasi Babadan yang aman jadi tanggung jawab kita bersama. Untuk itu mari kita bersama sama ciptakan Kamtibmas yang aman, damai dan kondusif di wilayah Babadan ini, “pungkasnya.

 

(humas)

Share :

Baca Juga

Kanal Jawa Timur

Polsek Badegan Melaksanakan Pengamanan Gerakan Pangan Murah Di Desa Dayakan

Kanal Jawa Timur

Polres Probolinggo Tingkatkan Pengamanan Obyek Vital PLTU Paiton Dukung WWF ke-10 di Bali

Kanal Jawa Timur

Pupuk Kebersamaan, Dandim 0802/Ponorogo Hadiri Buka Puasa Bersama PCNU Ponorogo

Kanal Jawa Timur

Polisi Berhasil Amankan Tersangka Pencuri Modul BTS Telkomsel di Kota Kediri

Kanal Jawa Timur

Pelihara Harmonisasi, Polres Ngawi Buka Puasa Bersama Perguruan Pencak Silat

Kanal Jawa Timur

Anggota Polsek Ngrayun Melaksanakan Pengamanan Bansos Beras Kepada Masyarakat

Kanal Jawa Timur

Fisik Tetap Bugar, Anggota Kodim 0802/Ponorogo Olahraga Lari Bersama

Kanal Jawa Timur

Peduli Kebersihan Lingkungan, Babinsa Kodim 0802/Ponorogo Ikut Kerja Bakti Pembersihan di Jalan