Home / Headline

Minggu, 9 Juni 2024 - 09:06 WIB - Editor : Redaksi

Polres Ponorogo Melaksanakan Pengamanan Tabligh Akbar Di Taman Wisata Bukit Soeharto Badegan

 

 

PONOROGO, Anggota Polres Ponorogo melaksanakan pengamanan Tabligh Akbar dalam rangka Milad Soeharto Ke 103 yang diselenggarakan oleh Yayasan Damandiri bertempat di Taman Wisata Bukit Soeharto Jl. Ponorogo – Solo Kec. Badegan, Sabtu (8/6/2024) pukul 21.00 wib.

Kabag Ops Polres Ponorogo Kompol Edi Suyono menyampaikan bahwa, pengamanan yang dilaksanakan ini bertujuan untuk memberikan keamanan dan kelancaran kegiatan Tabligh Akbar dalam rangka Milad Soeharto Ke 103 di Taman Wisata Bukit Soeharto Badegan.

Baca Juga :  Nasib Pekerja Migran Indonesia dari Brunai Darusalam atas nama Nurhadi tidak bisa pulang ke alamat Keluarganya

“Untuk pengamanan melibatkan 30 personil Sat Sabhara, 12 personil Polsek Badegan, dan 1 unit Sat IK Polres Ponorogo, “kata Kompol Edi.

Baca Juga :  Polres Madiun Berhasil Amankan Dukun Palsu Diduga Rudapaksa Anak di Bawah Umur

Kompol Edi menambahkan, pengamanan ini juga untuk memberikan rasa aman dan kenyamanan bagi masyarakat yang mengikuti kegiatan Tabligh Akbar, serta menciptakan Kamtibmas yang kondusif di lokasi.

“Selama pelaksanaan Tabligh Akbar tersebut berlangsung, berjalan aman, lancar dan terkendali, “pungkasnya.

(humas)

Share :

Baca Juga

Headline

Buka Konferensi FRI, Presiden Dorong Lembaga Pendidikan Tinggi Kembangkan Inovasi Saat Pandemi

Headline

Polsek Pulung Giat Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim Piatu Dalam Rangka Peringatan Tahun Baru Islam

Headline

CIPTAKAN SITUASI KAMTIBMAS KONDUSIF KAPOLRES PONOROGO SILATURAHMI DI PONDOK DARUL ISTIQOMAH NGUMPUL.

Headline

Peringatan HUT Ke 76 TNI, Waka Polres Ponorogo Ziarah Nasional Dan Tabur Bunga

Headline

Irjen Dedi Raih Rekor MURI Perwira Tinggi Polri Penulis Buku Terbanyak

Headline

Bakti Sosial Polwan Polres Ponorogo Kepada Dhuafa Dan Tunagrahita Di Kampung Harapan Kecamatan Balong

Headline

Percepatan Herd Immunity : Serbuan Vaksinasi Sasar 15.000 Warga Banyuwangi Dihadiri oleh Panglima TNI dan Kapolri

Headline

Polda Jatim Luncurkan 12 Unit Mobil INCAR dan Resmikan Aplikasi SKRIP