Home / Nasional

Senin, 7 Agustus 2017 - 12:41 WIB

Kabar Duka, Basofi Sudirman Tutup Usia

Istimewa

KANALPONOROGO.COM: Mantan Gubernur Jawa Timur, Basofi Sudirman, dikabarkan telah meninggal dunia, Senin(07/08/2017)

“Baru saja ada kabar, bapak kita yang pernah menjadi Gubernur Jawa Timur (Basofi Sudirman) dipanggil Allah SWT,” kata Ketua DPRD Jatim Abdul Halim Iskandar, Senin (7/8/2017) seperti dikutip dari detik.com

Baca Juga :  Menyambut Hari Bhayangkara ke 73 Polres Ponorgo Adakan Donor Darah

Informasi didapat, sebelum meninggal, almarhum menjalani perawatan di Rumah Sakit Adi Waluyo, Menteng, Jakarta Pusat.

“Kita doakan, bagi yang muslim kita baca surat Al Fatihah,” pinta Halim.

Baca Juga :  Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke 73 Polres Ponorogo Gelar  Dzikir dan Doa Bersama

Basofi Sudirman, pria asal Bojonegoro, ini masuk rumah sakit sejak, Sabtu (6/5/2017) lalu. Basofi sakit karena usianya yang sudah tua. Selain itu, tekanan darah tinggi juga mempengaruhi kondisinya.(*)

Share :

Baca Juga

Headline

Menanti Putusan KPPU Terkait Perkara Minyak Goreng Nasional

Nasional

HMI Cabang Ponorogo Kecam Pernyataan Saut Situmorang

Nasional

Longsor Susulan, Kembali Jalur Trenggalek-Ponorogo Tertutup Total

Nasional

Presiden Minta Semua Pihak Hormati MK: Jangan Rendahkan Sebuah Institusi

Hukrim

Pengacara Yakin Rita Bebas

Nasional

Ledia Hanifa Gantikan Fahri Hamzah Sebagai Wakil Ketua DPR

Nasional

Ina Ammania Gelar Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di Ponorogo

Nasional

Petinggi TNI dan Kapolri Sapa Penyelam di Pantai Manado