Home / Mataraman / Peristiwa

Senin, 11 September 2017 - 14:20 WIB - Editor : redaksi

Polres Ponorogo Terima Hasil Tes DNA Dua Korban Longsor Banaran

Wakapolres Ponorogo, Kompol Suharsono

Wakapolres Ponorogo, Kompol Suharsono

Wakapolres Ponorogo, Kompol Suharsono

KANALPONOROGO.COM: Kepolisian Resort (Polres) Ponorogo menerima hasil tes DNA dari pusat kedokteran dan kesehatan Polri Laboratorium DNA atas korban bencana tanah longsor di Desa Banaran, Kecamatan Pulung, Ponorogo, Jatim.

Hasil tes DNA tersebut disampaikan dalam surat nomor R/17073/VI/2017/Lab DNA dan berdasar surat Kapolda No B/2672/V/2017/Biddokes tertanggal 16 Mei 2017.

Baca Juga :  Tertimpa Longsor, Rumah Nenek di Pulung ini Jebol

Kedua jenazah korban tersebut diketahui bernama Sujadi dengan nomer B05 yang diambil sample DNA dari anak kandung korban bernama Pujo Purwanto dan Tolu dengan nomer B06 yang diambil sample DNA dari anak kandung korban bernama Sumarno.

“Setelah melalui pemeriksaan tes DNA Pusdokes Polri telah diidentifikasi dua jenazah korban atas nama Tolu dan Sujadi,”ucap Wakapolres Ponorogo, Kompol Suharsono.

Baca Juga :  Tabrakan Beruntun di Jalan Raya Ponorogo-Pulung Dua Tewas di TKP

Dua jenazah dari 7 korban tersebut ditemukan pada tanggal 24 dan 29 April 2017

Untuk hasil tes DNA tersebut akan segera disampaikan kepada keluarga melalui Kapolsek Pulung.(*)

 

 

Share :

Baca Juga

Mataraman

Kelas Inspirasi Bhabinkamtibmas Tanamkan Patriotisme Dan Cinta NKRI Sejak dini

News

Kebakaran Rumah Tewaskan Janda Tinggal Sendirian

Mataraman

Pemuda Bawa Menginap Di Losmen Di Amankan Unit Reskrim Polsek Mlarak

Mataraman

Pererat Silaturahmi Bhabinkamtibmas Sambang Ke Radio Gema Surya Ponorogo

Headline

KAI Daop 7 Madiun Mohon Maaf Atas Keterlambatan Perjalanan KA, Dampak Terganggunya KA Argo Semeru di Sentolo

Mataraman

Sambangi Tokoh Kapolsek Titipkan Pesan Kamtibmas

Mataraman

Bhabinkamtibmas Polsek Somoroto Bagikan Kartu Nama

Mataraman

Bripka Andhika Hadiri Sosialisasi POC Di Dukuh Babadan Desa Wotan Pulung