Home / Kanal Jawa Timur

Kamis, 21 Maret 2024 - 14:00 WIB - Editor : Redaksi

Giat Pasar Ramadhan Polsek Badegan Berikan Rasa Aman Dan Nyaman Bagi Pengunjung Pasar

PONOROGO, Anggota Polsek Badegan melaksanakan pengamanan kegiatan Pasar Ramadhan 1445 H oleh Desa dan Jathilan GPM/ Jaga stabilitas inflasi Pangan Gerakan Pangan Murah oleh TPID Pemkab Ponorogo bertempat di Paseban Banyutowo Desa Watubonang dan balai Desa Kapuran, Rabu (20/3/2024) pukul 15.00 wib.

Hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko beserta Istri, Wabup Ponorogo Ibu Lisdyarita, Ketua Bhayangkari Cabang Ponorogo Ny. Hanna Anton, Wakil Ketua Bhayangkari Cabang Ponorogo Ny. Rahma Raja,  Camat Badegan Muhklas MM, Perwakilan Pengurus Cabang Bhayangkari Ponorogo, Tim TPID Pemkab Ponorogo, Tim Perum Bulog sub divre Ponorogo, Kades Watubonang, Kades Kapuran, PKK Badegan, perangkat Desa Watubonang dan Desa Kapuran, warga masyarakat desa sekitar.

Baca Juga :  Warga Jambon tewas Tersambar Petir Saat Menggarap Sawah

Kapolsek Badegan AKP Haryono S.H menyampaikan bahwa, pengamanan yang dilaksanakan ini bertujuan untuk memberikan keamanan dan kelancaran kegiatan pasar Ramadhan di Desa Watubonang dan Desa Kapuran.

“Untuk pengamanan melibatkan personil dari Polsek Badegan dan Koramil Badegan. Pada giat tersebut merupakan bazar pasar murah gabungan 5 desa di Kec. Badegan. Penyaluran beras murah total 5 ton harga Rp. 51.000 / 5 kg. Dan juga santunan anak yatim oleh Bupati Ponorogo dan Ketua Bhayangkari Cabang Ponorogo, “kata AKP Haryono.

Baca Juga :  Polisi Lakukan Pengamanan Jalannya Sidang Trio Terdakwa Penyebaran Berita Bohong Tanah Pakel di Banyuwangi

AKP Haryono menambahkan, pengamanan yang dilaksanakan ini merupakan salah satu tugas Kepolisian dalam memberikan pelayanan keamanan pada kegiatan masyarakat.

“Selama pelaksanaan kegiatan pasar Ramadhan berlangsung, berjalan aman, lancar dan kondusif, “pungkasnya.

(humas)

Share :

Baca Juga

Kanal Jawa Timur

Ciptakan Kamseltibcar Lantas Polsek Siman Laksanakan Patroli Presisi Kewilayahan Yang Kondusif

Headline

Keluarga Besar IAIN Ponorogo Gelar Doa Bersama dan Deklarasi Pemilu Damai 2024

Kanal Jawa Timur

Hadiri Pondok Ramadhan SMK Islam Bustanul Ulum Kapolres Jember Beri Motivasi Santri

Kanal Jawa Timur

Polsek Balong Melaksanakan Operasi Knalpot Yang Tidak Sesuai Dengan Spesifikasi Teknis

Kanal Jawa Timur

Antisipasi Arus Balik Mudik Kedua Polres Kediri Tingkatkan Patroli Rutin Obyek Vital

Kanal Jawa Timur

Dandim 0802/Ponorogo Ikuti Acara Deklarasi Pemilu Damai Serentak Tahun 2024

Kanal Jawa Timur

Pastikan Kesiapan OMB Semeru 2023/2024 Polres Bojonegoro Cek Perlengkapan Personel dan Ranmor

Kanal Jawa Timur

Pastikan Mudik Aman dan Nyaman Kapolres Pamekasan Pantau Jalur Blackspot Jalan Raya Ambat