Home / Headline / Mataraman / News

Selasa, 18 Agustus 2020 - 15:04 WIB - Editor : Didi

Kapolsek Ngrayun ajak Masyarakat sadar tentang Adaptasi Kebiasaan Baru di masa Pandemi

Kanalponorogo.com – Dalam rangka mendukung progam Jatim bermasker, Polsek Ngrayun adakan penertiban dan teguran kepada pengemudi kendaraan bermotor

Bertempat di jalan Raya Ngrayun – Jajar tepatnya di depan Mapolsek Ngrayun, personil Polsek Ngrayun dipimpin oleh Kapolsek Akp. Suroso, Sh 18/8/2020, pagi.

Baca Juga :  Kapolri dan Panglima TNI Beri Apresiasi Bakti Kesehatan dan Bakti Sosial Alumni AKABRI 91 Terpusat di Malang

Kegiatan penertiban pendisiplinan pemakaian Masker di lingkungan Polri dan Masyarakat adalah merupakan salah satu wujud Polri untuk mencegah dan pengendalian dari Covid-19.

Kapolsek Ngrayun Akp Suroso, Sh, mengatakan Disiplin adalah merupakan Vaksin pandemi Covid-19, disiplin rajin cuci tangan, disiplin bermasker, disiplin menghindari kerumunan masa, tegasnya.

Baca Juga :  Dishub Sidak Terminal Seloaji, Banyak Armada Gunakan Ban Vulkanisir

Ia menambahkan saya minta kpd masyarakat untuk selalu sadar diri tentang kondisi saat ini, Adaptasi Kebiasaan Baru memang kita mulai dari sendiri,
“tuturnya”.

Share :

Baca Juga

Headline

Kapolri Minta Strategi Pengendalian Covid-19 di Bali Diperkuat Agar Ekonomi Terus Tumbuh

Headline

Pendaftaran Calon Anggota Kompolnas 2024-2029 Ditutup, 137 Orang Mendaftar

Headline

Polrestro Jakpus Lakukan Operasi Skala Besar, Tangkap 26 Tersangka Narkoba dan menyita 2 Kg Sabu di Kalipasir

Headline

Antisiasi Penyebaran Corona PJU Polres Ponorogo Lakukan Rapid Tes

Headline

Polres Trenggalek Berhasil Amankan Komplotan Pencuri Special Toko Emas Lintas Provinsi

Headline

Bhayangkari Bersama YKB Siap Gelar Lomba Lari Skala Internasional Kemala Run 2024

Headline

Presiden RI Joko Widodo Meresmikan Bendungan Tugu dan Bendungan Gongseng di Kabupaten Trenggalek

Mataraman

Jelang pengumuman MK Polri Polres Ponorogo gelar Operasi