Home / Mataraman / News

Selasa, 16 Juli 2019 - 07:42 WIB - Editor : redaksi

Polres Ponorogo Gencar Sosialisasikan Tertib Berlalu lintas  

KANALPONOROGO.COM-Terus melakukan upaya peningkatan kesadaran berlalu lintas, hal ini di buktikan dengan melakukan sosialisasi di sekolah-sekolah dengan tema tertib berlalu lintas. Sosialisasi dilakukan Senin (15/07/19) pukul 08.00 Wib pagi kemarin di sekolah SMP Teradu Ponorogo Jl Ir juanda Ponorogo.(16/7/19)

Hadir dalam Sosialisasi Keselamatan Di Jalan Raya Kapolres ponorogo AKBP Radiant.S.I.K.M.hum,Kepala sekolah SMP Terpadu Drs H Maryono Mpd’Kasat lantas polres ponorogo Bambang prakoso s.ik.,Kanit dikyasa polres ponorogo ipda Dul Haziz dan Seluruh guru smp terpadu ponorogo

Kegiatan sosialisasi tertib berlalu lintas di SMP Terpadu Ponorogo yang di ikuti siswa peserta MOS berjumlah 130 siswa.Sosialisasi tertib berlalu lintas akan terus di Intensifkan ke sekolah sekolah dengan tujuan untuk memberikan wawasan tentang keselamatan lalu lintas dan menanamkan jiwa pelopor tertib berlalu lintas di lingkungan pelajar. “Kasus kecelakaan di jalan raya masih didominasi usia pelajar.

Baca Juga :  Kejari Ponorogo Tangkap DPO Kasus Bansos Jatim

Melalui sosialisasi ini diharapkan mampu memberikan pemahaman kepada generasi muda akan pentingnya menaati aturan berlalu lintas,” kata AKBP RadiantKapolres Ponorogo AKBP Radiant menerangkan, sosialisasi ke sekolah-sekolah akan terus digencarkan mulai dari tingkat pendidikan anak usia dini hingga sekolah menengah tingkat atas di seluruh Ponorogo.” ujarnya

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Polsek Ponorogo Sosialisasikan Lomba Mendongeng Cerita Rakyat Ponorogo Ke Sekolah Taman Kanak-Kanak

Kegiatan sosialisasi tersebut menjelaskan tentang pentingnya para siswa/siswi pelajar dapat memahami pengetahuan tentang lalu lintas angkutan di jalan.Pengetahuan tersebut adalah dasar untuk bisa tertib berlalu lintas.” Mengetahui rambu-rambu, aturan dan prosedur berkendara di Jalan adalah modal untuk bisa taat berlalu lintas, untuk meminimalkan tingkat pelanggaran dan kecelakaan lalulintas”. Katanya

“Kami berharap para siswa bisa membantu kepolisian menjadi duta keselamatan dan penyampai berita bagi keluarga dan anggota masyarakat agar tertib berlalu lintas,” Pungkas Kapolres

Share :

Baca Juga

Mataraman

Kapolres Ponorogo Hadiri Tenant Gathering di Ponorogo City Center

Mataraman

Masyarakat Jetis Ponorogo Siap Mensukseskan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden tahun 2019

Mataraman

Kapolsek dan Jajaran Muspika Kecamatan Jenangan Lakukan Penanaman Pohon Di Taman Wisata Idukasi Anak Desa Plalangan

Hukrim

Kasus DAK, Berkas YP Masuki Tahap Dua

Mataraman

Kapolsek Ngebel Bersama Anggota Mengikuti Olah Raga Bersama Forkopimka ngebel

News

KAI dan Warga Banyudono Sepakat Cabut Patok

Budaya

Presiden Jokowi Hadiri Festival Tradisi Islam Nusantara

Citizen Journalism

Kapolda, Pangdam V Brawijaya dan Pangkoarmada II, Bagikan Masker di Termimal Purabaya