Home / News

Jumat, 13 Mei 2016 - 14:54 WIB - Editor : redaksi

Sertijab Kapolres Pacitan

upacara Farawell and Wellcome Parade dalam rangka pisah sambut Kapolres Pacitan,

KANALPACITAN- Kepolisian Resor (Polres) Pacitan menggelar upacara Farawell and Wellcome Parade dalam rangka pisah sambut Kapolres Pacitan, Jumat (13/05/2016).

Dalam mutasi ini memang sudah menjadi agenda di jajaran Kepolisian Republik Indonesia (Polri). beberapa Pejabat Utama Polda Jatim dan 22 Kapolres jajaran Polda Jatim juga  mengalami pergeseran.  Surat Telegram Kapolri nomor ST/1056/IV/2016 hingga ST/1063/IV/2016 tertanggal 28 April 2016 tercatat adanya 22 Kapolres jajaran Polda Jatim yang mengalami pergantian.

Baca Juga :  Jual Pupuk Diatas HET, Warga Pacitan Diamankan Polisi

Salah satu yang diganti adalah Kapolres Pacitan, AKBP Taryadi Kapolres Pacitan yang pindah ke Waka SPN Polda Metro Jaya dan digantikan oleh AKBP. Suhandana Cakrawijaya.SIK.MH. yang sebelumnya berada di Bareskrim Polri.

Dalam kata sambutanya Kapolres Baru, AKBP. Suhandana Cakrawijaya,”kepada anggota dan jajaran kami berharap bantuannya dan bekerja sama dengan masyarakat dalam menjalankan tugas. Bukan hanya polisi yang mengamankan masyarakat tetapi peran masyarakat juga bisa menjadi polisi untuk mengamankan lingkungannya,’’ kata AKBP Suhandana.

Baca Juga :  Warga Gemaharjo Tolak Harga Ganti Rugi Lahan Pembangunan Jalan Ponorogo-Pacitan

Ditambahkanya, dirinya juga berharap bisa melanjutkan tugas dari Kapolres pacitan yang lama dengan sebaik-baiknya dan bisa meningkatkan kuantitas dan kualitas dalam program – program kedepannya. Polri sebagai pemelihara keamanan dan ketertiban  masyarakat, penegak hukum, pelindung  dan pengayom  dan pelayanan masyarakat serta  secepatnya bisa menyesuaikan  dengan kondisi topografi Kabupaten Pacitan, agar lebih aman serta kondusif,’’ pungkasnya.(Bc/kanalponorogo.com)

Share :

Baca Juga

Headline

Darurat Narkoba, Himbauan dari Kasat Narkoba kepada pendengar Radio

News

Unmuh Ponorogo Disatroni Maling

Militer

Cuaca Panas, Istirahat Siang Anggota Satgas TMMD ke 106 Disuguhan Kelapa Muda

Mataraman

Berangkat Subuhan, Warga Bungkal Temukan Kakek Menggantung di Pagar Besi

Mataraman

Wakapolres Ponorogo sampaikan Pesan kepada Generasi Muda Penerus Bangsa di SMPN 2 Jetis

Peristiwa

Ditinggal ke Sawah, Rumah Petani Sukorejo Terbakar

Nasional

Imigras Madiun Deportasi WN Myanmar

Mataraman

Kanit patroli Himbau Warga Waspada bencana alam